BuyBlogReviews adalah broker paid review yang saat ini cukup populer di kalangan para blogger. Terutama untuk blog yang masih baru lahir dengan PR (Page Rank) 0. Ya, untuk broker paid review kelas kakap (bayaran >$100/review) PR sangat penting untuk approval blog. Untuk blog dengan PR 0 seperti blog saya ini, jelas sangat tidak mungkin untuk memperoleh job dari para broker tersebut.
BuyBlogReview ternyata memberikan alternatif untuk kamu tetap bisa berburu dollar melalui paid review. Waktu saya mencoba mendaftarkan blog saya di situs ini, ternyata disetujui. Sistem kerjanya pun cukup menyenangkan. Kamu tidak perlu menunggu job ditawarkan langsung oleh advertiser, tetap Advertiser mengajukan lelang dengan budget tertentu untuk semua bloggers. Ada lelang, tentu saja ada penawaran. Kita bisa mengajukan penawaran (bid) untuk job yang sesuai dengan kategori kita (mereka memiliki syarat-syarat blog, namun jarang membatasi angka PR). Semakin rendah harga bid yang kamu tawarkan, semakin besar kemungkinan kamu memenangkan penawaran job. Silahkan bid job sebanyak mungkin, karena semakin besar pula peluang kamu memenangkan bid. Kamu harus sering membuka situs ini agar bisa mengetahui bid yang kita menangkan secepat mungkin (menghindari bid expired).
Untuk setiap bid yang kamu menangkan, dapat dikerjakan reviewnya di blog kita. Jangan lupa ikuti semua persyaratan, dan pasang logo Sponsored Review di bagian bawah posting sebagai penanda. Bila advertiser menyukai review Anda, mereka akan membayar kamu sesuai harga yang disepakati. Ingat hanya bid job yang sesuai dengan kategori blog kita. Bila tidak sesuai, percuma melakukan bid karena pasti akan ditolak.
Jadi tak perlu kuatir dengan PR pas-pas an karena BuyBlogReviews salah satu jawaban untuk kamu meraih pundi-pundi dollar.
Entri Populer
-
Ada beberapa Paid Review yang dapat anda coba, siapa tahu bandul luckynya lagi bagus. Tentu saja dari beberapa advertising web ini ada yang...
-
1. Tiap pekerjaan selalu ada resikonya bukan? Nah resiko dari yang namnya gawean PTR adalah jika PAGERANK kita akan di slam jadi nol (0) o...
-
Apakah anda ingin memiliki keterampilan unik yang dapat memberikan anda sebuah karir baru atau penghasilan tambahan? Nah, jika saat ini anda...
-
Personal Loans merupakan solusi terbaik untuk anda yang membutuhkan uang untuk memenuhi berbagai kebutuhan anda. Jika anda ingin melakukan...
-
Kamu sudah baca artikel PTR Indonesia kan, sekarang kita bahas PTR luarnegri sbb : 1. Blogsvertise Blogsvertise, broker paid review lua...
Kamis, 08 Juli 2010
Langganan:
Postingan (Atom)